Cara Memutihkan Ketiak Hitam Secara Alami

Cara memutihkan ketiak - Ketiak menjadi salah satu bagian tubuh yang perlu mendapatkan perhatian ekstra untuk menunjang penampilan. Selain ...

Cara memutihkan ketiak - Ketiak menjadi salah satu bagian tubuh yang perlu mendapatkan perhatian ekstra untuk menunjang penampilan. Selain menjadi sumber bau badan, ketiak juga kerap kali menyebalkan ketika mendapati kulitnya berubah menjadi hitam. Dengan kondisi ketiak hitam, tentu akan menyulitkan kita ketika ingin tampil dengan busana tanpa lengan, Ada beberapa faktor penyebab kulit ketiak menjadi hitam di antaranya adalah :

Faktor genetik
Beberapa masalah yang terkait dengan kecantikan fisik memang tak bisa dilepaskan dari faktor genetik atau keturunan. Orang tua yang memiliki ketiak hitam secara genetik akan mewariskan juga kepada anaknya. Coba cek dulu ketiak Ayah Ibumu :)

Salah Deodoran
Penggunaan deodoran yang tidak tepat juga memicu kulit ketiak yang awalnya mulus menjadi hitam atau gelap. Kasus semacam ini sering terjadi jika penggunaan deodoran dalam bentuk roll on.

Mencukur bulu ketiak
Mencukur bulu ketiak dengan cara menggunakan pisau cukur ternyata dapat membuat kulit ketiak hitam. Hal itu terjadi karena gesekan kulit dengan pisau cukur.

Pakaian ketat
Pakaian ketat dapat membuat kulit ketiak menjadi hitam terlebih jika melakukan aktivitas di luar ruangan yang memicu keringat pada bagian ketiak akan memunculkan noda yang lama kelamaan membuat efek hitam pada kulit.

Nah setelah mengetahui faktor yang menyebabkan ketiak menjadi hitam, kini kita bisa mengatasinya dengan melakukan cara memutihkan ketiak secara alami tentunya. Ada beberapa cara yang dapat kita coba untuk mengembalikan kondisi kulit ketiak menjadi putih kembali. Meskipun sedikit agak ribet, namun cara cra tersebut menjadi pilihan terbaik karena aman bagi kesehatan serta tidak menimbulkan efek samping. Berikut ini cara memutihkan ketiak hitam dengan bahan alami :

  1. Lemon. Lemon sudah terkenal sebagai buah yang dapat membasmi noda/flek membandel. Treatmen ini ternyata bisa kita lakukan pada ketiak, caranya cukup iriskan satu buah lemon lalu gosollan ke permukaan kulit ketiak dengan perlahan sampai ketiak jadi basah oleh air lemon. Pastikan sebelum melakukan treatmen ini kondisi ketiak dalam keadaan bersih .
  2. Timun. Cara memutihkan ketiak hitam dengan timun sama seperti penggunaan lemon yaitu cukup iris kemudian gosokkan secara perlahan ke kulit ketiak.
  3. Pepaya. Ambil pepaya yang masih mentah kemudian parut hingga halus, gunakan parutan pepaya tersebut untuk membedaki ketiak dan biarkan selama 10 menit, setelah itu bersihkan dengan air.
  4. Kentang. Selain sebagai sumber makanan, kentang ternyata dapat digunakan sebagai pemutih ketiak. caranya oleskan parutan kentang ke kulit ketiak (seperti treatmen dengan pepaya)


Itulah cara memutihkan kulit ketiak hitam dengan bahan alami, untuk mendapatkan hasil yang memuaskan lakukan treatmen di atas secara rutin 2-3 kali setiap minggunya. Selain cara di atas, Anda juga dapat mencoba Waxing untuk menghilangkan bulu ketiak. Dengan waxing akan meminimalisir kulit ketiak menjadi hitam dan mampu menghilangkan sel kulit mati.

Recent Posts Widget
Name

Badan Bulu ketiak Cara Cepat Hamil Cara memanjangkan rambut Cara mengatasi rambut lepek Cara menghaluskan rambut diabetes Diet Flek Hitam Hamil harga menspad day harga pembalut kain Jerawat Kecantikan keputihan kesehatan Keuangan Kulit Make Up Manfaat manfaat baking soda Manfaat cabai jawa Manfaat daun pepaya Mata Membuat bulu mata lentik Memperlambat pertumbuhan bulu ketiak Memutihkan kulit leher Mengecilkan perut Meninggikan badan Obat Herbal pembalut kain Perlengkapan bayi Pria Rambut shampo Noni Tempat Wisata Tips tips mnjaga kesehatan di bulan ramadhan tubuh Wajah
false
ltr
item
Askorus: Cara Memutihkan Ketiak Hitam Secara Alami
Cara Memutihkan Ketiak Hitam Secara Alami
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEgRQDL1oZNY54HVB_QQqBVdQ45itsa6UY9oDdI9yDQl3x0fZCgcj-Nuy4RE8KuFkCZ0BFFS2AquTdDJ3-nVJyntjeQxlnSTQyEKdNYwZ6lSDXozgA6wGdjjjpRWIgdH4MQ4oEMBMmAnkthd/s1600/cara-menghilangkan-ketiak-hitam.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEgRQDL1oZNY54HVB_QQqBVdQ45itsa6UY9oDdI9yDQl3x0fZCgcj-Nuy4RE8KuFkCZ0BFFS2AquTdDJ3-nVJyntjeQxlnSTQyEKdNYwZ6lSDXozgA6wGdjjjpRWIgdH4MQ4oEMBMmAnkthd/s72-c/cara-menghilangkan-ketiak-hitam.jpg
Askorus
http://askorus.blogspot.com/2014/07/cara-memutihkan-ketiak-hitam-secara.html
http://askorus.blogspot.com/
http://askorus.blogspot.com/
http://askorus.blogspot.com/2014/07/cara-memutihkan-ketiak-hitam-secara.html
true
2647289571809820326
UTF-8
Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS CONTENT IS PREMIUM Please share to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy